Komunikasi Penjualan yang Efektif SETIAP orang yang bekerja dalam dunia penjualan dan ingin menjadi sales professional harus memperhatikan dan memiliki cara berkomunikasi penjualan yang efektif . Baik itu berupa komunikasi internal dalam bentuk Selftalk (You with You) maupun komunikasi eksternal dengan pelanggan (you with customer). Aster Theresia Sitohang, Ketua Umum KOMISI (Komunita Sales Indonesia) menyampaikan hal ini dalam Seminar […]
Category Archives: Tips Sales
BERAPA ANGKA SALES CLOSING RATIO ANDA Oleh: Jumala Multazam Perusahaan menggunakan berbagai parameter untuk mengukur efektivitas kegiatan bisnis. Parameter-parameter itu untuk mengevaluasi pertumbuhan keuntungan, pertumbuhan pangsa pasar dan faktor-faktor lain yang menentukan keberhasilan perusahaan. Sales Closing ratio adalah salah satu parameter tersebut. Meskipun sales closing ratio digunakan untuk mengukur kinerja jangka pendek penjualan individu seorang […]
Ada yang bilang lupakan masa lalu, lihat sekarang dan bayangkan masa depan. Tetapi ada waktunya di mana kita perlu melirik ke masa lalu, di mana kita bermula dalam sebuah perjalanan yang membawa kita ke posisi sekarang ini. Bagaimana dulu saya bisa mendapatkan banyak customer walaupun saya masih baru, dan kurang berpengalaman? Kadang setelah […]